PERMENDIKBUDRISTEK NOMOR 7 TAHUN 2022 TENTANG SI

https://pelajarancg.blogspot.com/


Lampiran Permendikbudristek nomor 07 tahun 2022 ini berisi tentang Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi perihal Standar Isi Pada Pendidikan Anak Usia Dini, Jenjang Pendidikan Dasar, Dan Jenjang Pendidikan Menengah Pada Kurikulum Merdeka.


Dasar pertimbangan dikeluarkannya Peraturan ini adalah untuk melaksanakan ketentuan Pasal 9 Peraturan Pemerintah Nomor 57 Tahun 2021 tentang Standar Nasional Pendidikan sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 4 Tahun 2022 tentang Perubahan atas Peraturan Pemerintah Nomor 57 Tahun 2021 tentang Standar Nasional Pendidikan, perlu menetapkan Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi tentang Standar Isi pada PAUD, Jenjang DIKDAS, dan Jenjang DIKMEN.


Berikut tautan Standar Isi (SI) masing-masing kriteria pada jenjang sekolah maupun madrasah dapat Anda unduh, dengan klik :


Permendikbud no. 07/2022 SI untuk PAUD SD SMP SMA lengkap lampiran download


Khusus untuk kriteria minimal peserta didik tiap ruang lingkup tahapan terdapat dalam:
  • Lingkup materi Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD-TK/RA/BA, KB, SPS, TPA) pada halaman 7
  • Lingkup materi Pendidikan Dasar/Dikdas (SDLB/SD/MI/PROGRAM PAKET A) pada halaman 13
  • sedangkan Lingkup materi Pendidikan Menengah/Dikmen (SMK/MAK, SMPLB/SMP/MTS/PROGRAM PAKET B, DAN SMALB/SMA/MA/PROGRAM PAKET C) pada halaman 51


Pelajari:



Pelajari artikel baru lainnya di Kurikulum Pelajarancg terkait perundang-undangan, peraturan, edaran, dan surat keputusan maupun topik pendidikan terkini. Kunjungi Pelajarancg.blogspot.com, Dengan demikian Anda akan menemukan informasi terkini dari berbagai materi pendididikan saat ini.

Post a Comment for "PERMENDIKBUDRISTEK NOMOR 7 TAHUN 2022 TENTANG SI"