Reklame adalah suatu media atau alat untuk menyampaikan informasi, menawarkan, mempromosikan, serta memperkenalkan suatu produk atau jasa kepada khalayak dengan menggunakan gambar dan kata-kata yang menarik. contohnya: Brosur, Leaflet, poster, Poster, Buklet, Spanduk, Banner, Selebaran, Iklan, Embalase, Balliho, dan logo. Kurikulum materi Seni budaya dan prakarya (SBDP) kelas 6 SD/MI. Pelajarancg.blogspot.com - Tujuan reklame adalah digunakan untuk menginformasikan, mengajak, menganjurkan, dan menawarkan produk. Ada berbagai jenis reklame, seperti poster, iklan, plakat, spanduk, selebaran, baliho, buklet, dan lain-lain. Berdasarkan sifatnya, reklame dibagi menjadi komersial dan nonkomersial. Berikut adalah Pengertian Reklame, Bentuk Reklame, Jenis Reklame dan contohnya dalam Mapel SBDP untuk siswa/ pelajar tingkat Sekolah dasar (SD).
secara umum pengertian reklame adalah sebagai media propaganda yang berfungsi untuk memperkenalkan dan menawarkan barang dagangan atau jasa agar dikenal oleh masyarakat.
Secara luas pengertian reklame adalah sebagai suatu karya seni rupa yang bertujuan untuk menginformasikan, mengajak, menganjurkan atau menawawrkan produk (sesuatu berupa barang atau jasa) kepada konsumen dengna cara yang menarik sehingga konsumen ingin memiliki, menggunakan atau membelinya.
Dari pengertian-pengertian pelajarancg.blogspot.com diatas, Reklame yang dimaksud juga sebagai media yang digunakan untuk promosi. Adapun Media visual merupakan jenis dari reklame yang memanfaatkan tulisan dan gambar yang diolah sedemikian rupa dengan tujuan untuk mengkomunikasikan pesan tertentu kepada orang lain.
Reklame dibedakan menjadi tiga jenis berdasarkan medianya 1. reklame audio : menggunakan media suara atau bunyi 2. reklame visual : menggunakan gambar 3. reklame audio visual : gabungan dari gambar dan suara
Baca Pelajarancg SBDP (Seni budaya dan prakarya) lebih lengkap: SENI REKLAME: ARTI, JENIS, TUJUAN, DAN UNSUR PEMBUATAN REKLAME
Berdasarkan bentuk dan sifatnya, reklame dibedakan menjadi:
Baca: PERBEDAAN ANTARA LEAFLET DAN FLYER
PENGERTIAN REKLAME
Reklame dalam pengertian secara etimologi (asal-usul suatu kata). kata reklame berasal dari kata reclomos. re artinya ulang, clomos artinya panggolan atau teriakan.secara umum pengertian reklame adalah sebagai media propaganda yang berfungsi untuk memperkenalkan dan menawarkan barang dagangan atau jasa agar dikenal oleh masyarakat.
Secara luas pengertian reklame adalah sebagai suatu karya seni rupa yang bertujuan untuk menginformasikan, mengajak, menganjurkan atau menawawrkan produk (sesuatu berupa barang atau jasa) kepada konsumen dengna cara yang menarik sehingga konsumen ingin memiliki, menggunakan atau membelinya.
Dari pengertian-pengertian pelajarancg.blogspot.com diatas, Reklame yang dimaksud juga sebagai media yang digunakan untuk promosi. Adapun Media visual merupakan jenis dari reklame yang memanfaatkan tulisan dan gambar yang diolah sedemikian rupa dengan tujuan untuk mengkomunikasikan pesan tertentu kepada orang lain.
BENTUK REKLAME
Berdasarkan bentuk dan fungsinya, reklame dibedakan menjadi:- Brosur.
- Leaflet.
- Poster.
- Buklet.
- Spanduk.
- Banner.
Reklame dibedakan menjadi tiga jenis berdasarkan medianya 1. reklame audio : menggunakan media suara atau bunyi 2. reklame visual : menggunakan gambar 3. reklame audio visual : gabungan dari gambar dan suara
Baca Pelajarancg SBDP (Seni budaya dan prakarya) lebih lengkap: SENI REKLAME: ARTI, JENIS, TUJUAN, DAN UNSUR PEMBUATAN REKLAME
Berdasarkan bentuk dan sifatnya, reklame dibedakan menjadi:
- Komersial. Reklame yang bersifat komersial digunakan oleh pedagang untuk menawarkan barang atau produknya. Contoh: iklan, selebaran, poster, dan lain-lain.
- Non-Komersial. Reklamasi yang bersifat nonkomersial digunakan untuk mengajak masyarakat untuk melakukan suatu hal. Contohnya adalah poster, spanduk, baliho, iklan layanan masyarakat, dan lain-lain.
JENIS JENIS REKLAME DAN CONTOHNYA
1. Brosur
Brosur merupakan reklame yang dibuat pada selembar kertas dengan isi informasi yang lebih rinci dan jelas, disampaikan dengan cara disebarluaskan secara langsung agar dibaca dan dipahami konsumen/ target. Berikut ini contoh reklame brosur.2. Leaflet
Leaflet adalah jenis reklame yang berupa lembaran kecil yang dilipat lipat, berisi informasi lengkap dan rinci. Penyampaiannya dilakukan dengan cara diletakkan ditempat yang mudah diambil, disebarkan atau diberikan langsung kepada konsumen/ target. Berikut ini contoh reklame leaflet.Baca: PERBEDAAN ANTARA LEAFLET DAN FLYER
Post a Comment for "REKLAME: PENGERTIAN, BENTUK DAN JENIS DALAM PELAJARAN SBDP"